Mengkonstruksikan Analisis Kajian: Apa yang Bisa di Analisis?

MIRMAGZ.com – Berpikir logis melalui kerangka metodologis merupakan ciri orang yang sedang sekolah. Mereka yang menyelami pendidikan formal akan bergerak dalam kerangka metode yang runtut setidaknya, untuk memikirkan akar masalah yang sedang diteliti. Inti dari pengkajian ada pada analisis yang disajikan.

Free Image Pixabay/Willi Heidelbach
Baca juga:  Kajian Literatur dalam Desain Komunikasi Visual

Kata ChatGPT, Analisis adalah proses menguraikan suatu masalah atau objek menjadi bagian-bagian yang lebih kecil untuk memahami struktur, fungsi, dan hubungan antar bagian tersebut. Tujuan utama dari analisis adalah untuk mendapatkan pemahaman yang lebih dalam dan komprehensif mengenai subjek yang sedang diteliti atau dievaluasi. Dalam konteks yang berbeda, analisis dapat diterapkan dengan berbagai metode dan pendekatan tergantung pada bidang studi atau tujuan spesifiknya.

Baca juga:  Menemukan Diri dalam Kajian Seni Rupa dan Desain

Jadi, bagaimana bentuk analisis dari kajian-kajian seni rupa dan desain?

Share:

Facebook
Twitter
Pinterest
WhatsApp
Telegram

112 thoughts on “Mengkonstruksikan Analisis Kajian: Apa yang Bisa di Analisis?”

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *